header wahyu winoto blog

2 Mini Software Perekam Suara


2 Software Perekam Suara Gratis


Kali ini saya mau bagi-bagi tips dan download sofware untuk merekam suara atau biasa disebut voice recording. Aplikasi atau sofware ini berfungsi untuk merekam suara, baik suara kamu, suara musik, radio, TV dan lain-lain. 

a. Funny Voice

Funnyvoice merupakan aplikasi perekam suara yang cukup lengkap. Meskipun saya sendiri belum pernah mencobanya namun kabarnya selain bisa digunakan untuk merekam suara konon katanya dia juga bisa untuk editing/mengubah suara hasil rekaman. Merubah suara disini misalnya suara anda dirubah menjadi suara anak-anak atau merubah suara anak-anak menjadi suara orang dewasa, suara laki-laki menjadi suara cewek, dan lain-lain.


Silahkan download Aplikasi perekam dan perubah suara melalui link ini:
http://www.ziddu.com/download/9168310/funnyvoice.rar.html


Atau kalau ingin yang lain gunakan link ini :  http://www.ziddu.com/download/14295378/funnyvoice.rar.html

Sofware ini kecil sekali kapasitasnya, hanya sekitar 41,5kb sehingga kamu mudah mendownload dan ringan saat dijalankan dikomputer.

b. Power Sound Editor

Hampir sama dengan software perekam suara diatas, aplikasi yang satu ini juga memiliki fungsi kurang lebih sama, namun menurut saya dia lebih bagus dari sisi kualitas suara yang dihasilkan.

Software ini bisa kamu download dari : 
http://www.free-sound-editor.com/PowerSoundEditorFree.exe

Dalam menggunakan software tersebut, anda cukup gunakan saja speaker yang ada di laptop anda atau gunakan headset bermicrofon untuk merekam suara anda.


Demikian artikel: semoga bermanfaat bagi anda.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar




© 2010 - 2024 || By Blogger || Hak cipta dilindungi UU.
TOP